iya aku merindu
rinduku sering membuat mulut berbuih
tubuhku kadang menggigil
rindu yang terselip rapat-rapat di antara kain kasa
rindu yang tanggung
jika memang ada jawab
kian ingin menerjang belantara rindu
rindu menantang
menantang rindu
seringlah rindu ini buat mengigau
igauan tanpa tanda ragu
tidak apa bila membawaku pada rindu
hanya rindu
tidak tahu bagaimana
rinduku adalah 3726
rinduku sering membuat mulut berbuih
tubuhku kadang menggigil
rindu yang terselip rapat-rapat di antara kain kasa
rindu yang tanggung
jika memang ada jawab
kian ingin menerjang belantara rindu
rindu menantang
menantang rindu
seringlah rindu ini buat mengigau
igauan tanpa tanda ragu
tidak apa bila membawaku pada rindu
hanya rindu
tidak tahu bagaimana
rinduku adalah 3726
-garuru
Tidak ada komentar:
Posting Komentar